Sekretariat DPRD Ikuti Desk Realisasi Kinerja Perangkat Daerah

By admin setwan 05 Mar 2025, 13:51:35 WIB Berita Harian
Sekretariat DPRD Ikuti Desk Realisasi Kinerja Perangkat Daerah

Dalam rangka menindaklanjuti Peraturan Bupati Nomor 89 Tahun 2024, telah dilaksanakan Desk realisasi kinerja Tahun 2024, 4 Maret 2025, 

 

Kegiatan tersebut diikuti Kabag Umum dan Keuangan, Ulik Sri Widiatmi S. Sos, MAP, Kasubag Perencanaan dan Keuangan Ary Puspitaningrum, SE, MM, Dan staf Perencanaan Sutanto A. Md. 

 

Dalam kesempatan tersebut dilakukan diskusi terkait realisasi kinerja Tahun 2024, realisasi kinerja bulan Februari 2025, serta data renstra Tahun 2021-2026 pada aplikasi sawiji.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment