
- Rapat Persiapan Musrenbang RPJMD
- Komisi III mengundang Dinhub
- Setwan Bantul Studi Komparasi ke Sekretariat DPRD Purworejo
- Sekretariat DPRD Terima Tim Monitoring Percepatan Penyerapan Arsip Bernilai Guna Sekunder
- Ketua DPRD Tinjau Pasar Hewan Kaligesing
- Wakil Ketua DPRD Hadiri Halal Bihalal Gubernur Jawa Tengah
- DPRD Purworejo Gelar Rapat Bedah LKPJ Bupati Akhir Tahun Anggaran 2024
- Evaluasi Dalam Rangka Perbaikan Kinerja di Sekretariat DPRD
- Halal Bihalal Keluarga Besar DPRD dan Sekretariat DPRD
- Sekretariat DPRD menghadiri Pembahasan Rancangan Pembahasan Rencana Akhir RKPD Tahun 2026 dan Rancangan Perubahan RKPD Tahun 2025
Anggota Dapil II Sigit Apriyanto mengadaan Reses
Berita Terkait
- Setwan melaksanakan sosialisasi Outsourcing0
- Anggota DPRD Dapil VI Bpk.Abtadiussolikhin Komitmen Kawal Aspirasi Warga Melalui Reses0
- rapat koordinasi antara pimpinan DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah 0
- Wakil Ketua DPRD menghadiri acara pembentukan Kantor Imigrasi0
- Studi Referensi Setwan Kab. Purworejo ke Setwan Kab. Bantul0
- DPRD Kabupaten Purworejo melaksanakan hari jadi ke - 760
- Setwan melaksanakan upacara hari Sumpah Pemuda0
- Ibu Darma wanita setwan melaksanakan kegiatan0
- Setwan Rapat Dengan Pak Sekda terkait Mobil0
- Pjs Bupati Purworejo Hadiri Halaqoh Ulama Se-Eks Karesidenan Kedu0
Berita Populer
- Anggota Dapil 6 mengikuti Rapat RKPD di Kec Gebang
- DPRD Purworejo Audiensi Warga Desa Wadas
- Komisi III mendatangi Kandang Setia farm Kec. Ngombol
- Pembahasan Pedoman Indikator PKD MCP Tahun 2025
- Rapat Komisi IV DPRD Kab.Purworejo dengan DISPARBUD terkait program kerja tahun 2021
- Paripurna Dalam Rangka Pidato Perdana Bupati Setelah Dilantik
- Kunjungan Konsultasi & Koordinasi DPRD Kab. Blitar
- Pimpinan DPRD Purworejo Beri Edukasi Politik Pada Generasi Muda
- Komisi II DPRD Purworejo Cek Kesiapan Revitalisasi Alun-alun Kutoarjo
- Komisi III Melakukan Kunjungan Kerja Ke DPRD Badung,Bali

Pada tanggal 30 Januari 2025 Anggota DPRD Komitmen Kawal Aspirasi Warga Melalui Reses
Memasuki masa reses pada 25-30 Desember 2025, anggota DPRD Kabupaten Purworejo mendengar aspirasi warga untuk disampaikan kembali kepada pemerintah. Melalui reses, anggota DPRD Kabupaten Purworejo mendatangi warga dari satu wilayah ke wilayah lainnya.
Anggota DPRD Kabupaten Purworejo Dapil II Sigit Apriyanto ST turun ke Wilayah Kecamatan Wonoroto Kec. Ngombol, reses adalah sebuah kebijakan yang sudah diatur dalam Undang-undang dengan tujuan bertemu masyarakat, mendengar, dan mendorong serta mengawal aspirasi itu agar bisa direalisasikan oleh pemerintah daerah.Lebih lanjut disampaikan antusias warga untuk mengikuti kegiatan reses juga tinggi. Hal ini terlihat dari peserta reses yang hadir melebihi jumlah undangan yang diberikan kepada warga.