
- Ketua Komisi IV ikuti Upacara Pemberangkatan Satgas BGC TNI KONGA XXXIX-G MONUSCO TA 2025 Yonif 412/BES/6/2 Kostrad
- DPRD Kabupaten Purworejo Gelar Rapat Paripurna Penyerahan Rekomendasi RPJMD 2024
- Komisi IV Bahas LKPJ Bupati Akhir Tahun Anggaran 2024
- Komisi II Bahas LKPJ Bupati Akhir Tahun Anggaran 2024
- Komisi I Bahas LKPJ Bupati Akhir Tahun Anggaran 2024
- Rapat Persiapan Musrenbang RPJMD
- Komisi III mengundang Dinhub
- Setwan Bantul Studi Komparasi ke Sekretariat DPRD Purworejo
- Sekretariat DPRD Terima Tim Monitoring Percepatan Penyerapan Arsip Bernilai Guna Sekunder
- Ketua DPRD Tinjau Pasar Hewan Kaligesing
Wakil Ketua Kelik Susilo Menghadiri Undangan Event Mancin
Berita Terkait
- Ketua DPRD Bersama Bupati Monotoring Bahan Pokok Penting0
- Pak Yophi bersama Bupati Purworejo dan Forkompinda0
- Studi Banding dan Koordinasi Setwan Klaten0
- Kunjungan ibu-ibu Keluarahan Baledono RT 1/RW 20
- Kunjungan Kerja DPRD Kab. Sleman0
- Studi Banding DPRD Kab. Kulon Progo0
- Studi Referensi Pansus 3 DPRD Kab. Kebumen0
- Studi Referensi Pansus 2 DPRD Kab. Kebumen0
- Kunjungan Kerja DPRD Kab. Karanganyar0
- Studi Banding Sekretariat DPRD Kab. Magelang0
Berita Populer
- Anggota Dapil 6 mengikuti Rapat RKPD di Kec Gebang
- DPRD Purworejo Audiensi Warga Desa Wadas
- Komisi III mendatangi Kandang Setia farm Kec. Ngombol
- Pembahasan Pedoman Indikator PKD MCP Tahun 2025
- Rapat Komisi IV DPRD Kab.Purworejo dengan DISPARBUD terkait program kerja tahun 2021
- Paripurna Dalam Rangka Pidato Perdana Bupati Setelah Dilantik
- Kunjungan Konsultasi & Koordinasi DPRD Kab. Blitar
- Pimpinan DPRD Purworejo Beri Edukasi Politik Pada Generasi Muda
- Komisi II DPRD Purworejo Cek Kesiapan Revitalisasi Alun-alun Kutoarjo
- Komisi III Melakukan Kunjungan Kerja Ke DPRD Badung,Bali

Wakil Ketua DPRD Bpk.H.Kelik Susilo Ardani dan Bupati Purworejo Hj Yuli Hastuti SH hadir dan menyerahkan langsung hadiah untuk para juara di event Mancing Bareng dalam rangka ulang tahun ke 5 Pasiraners Urut Sewu (PAUS), di area wisata Pantai Jetis Manis, Minggu (17/12/2023). Turut mendampingi Anggota DPRD Purworejo Rani Sumadyaningrum SFarm Apt, Kabag Prokopim Ulik Sri Widiatmi SSos dan Forkopimcam Grabag.
Dalam kesempatan itu, Bupati menyampaikan apresiasi dan penghargaan kepada PAUS, yang telah berinisiatif mengadakan kegiatan Mancing Bareng. "Mudah-mudahan kegiatan ini bisa menjadi agenda tahunan, yang semakin meningkat kualitas dan kuantitasnya, sehingga mampu menarik para mancing mania dari berbagai daerah," katanya.
Menurut Bupati, memancing bersama di pinggir laut atau yang dikenal sebagai pasiraners menjadi wahana hiburan yang positif. Selain itu, diharapkan mampu menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk menjaga dan memelihara lingkungan hidup. Terutama untuk tidak membuang sampah dan limbah, atau melakukan tindakan yang merusak laut dan pantai.
"Di sisi lain, diharapkan mampu meningkatkan konsumsi ikan masyarakat kita yang masih relatif rendah. Karena dengan mengkonsumsi ikan terbukti sangat bermanfaat bagi tubuh kita," ungkapnya.
Sementara itu Ketua PAUS Sularso menerangkan bahwa kegiatan ini merupakan agenda tahunan yang sudah terlaksana 5 tahun. Tujuannya untuk membangun silaturahmi diantara para pemancing yang ada di Purworejo daerah selatan. Sedangkan peserta terkonfirmasi sebanyak 1500 orang, paling jauh dari Provinsi Bali.
"Ada dua kategori pada lomba mancing bareng ini, yaitu ikan sisik dan ikan non sisik. Untuk peserta tahun ini turun, tahun lalu mencapai 1750-an. Juara kita ambil 5 untuk ikan sisik, dengan juara pertama sebesar Rp 5 juta, dan ikan non sisik diambil 2 dengan juara pertama sebesar Rp 2 juta," terangnya.
Sumber Prokopim