
- Ketua Komisi IV ikuti Upacara Pemberangkatan Satgas BGC TNI KONGA XXXIX-G MONUSCO TA 2025 Yonif 412/BES/6/2 Kostrad
- DPRD Kabupaten Purworejo Gelar Rapat Paripurna Penyerahan Rekomendasi RPJMD 2024
- Komisi IV Bahas LKPJ Bupati Akhir Tahun Anggaran 2024
- Komisi II Bahas LKPJ Bupati Akhir Tahun Anggaran 2024
- Komisi I Bahas LKPJ Bupati Akhir Tahun Anggaran 2024
- Rapat Persiapan Musrenbang RPJMD
- Komisi III mengundang Dinhub
- Setwan Bantul Studi Komparasi ke Sekretariat DPRD Purworejo
- Sekretariat DPRD Terima Tim Monitoring Percepatan Penyerapan Arsip Bernilai Guna Sekunder
- Ketua DPRD Tinjau Pasar Hewan Kaligesing
Menuju Purworejo Smartcity, Setwan Purworejo Ikuti Bimtek
Berita Terkait
- Sekretariat DPRD Purworejo Lakukan Rapat Struktural0
- Sekretariat DPRD Purworejo Lakukan Bimtek Keuangan0
- DPRD mengadakan Hearing terkait Raperda Penyelenggaraan Pesantren0
- TIM PPID sekretariat DPRD melaksanakan rapat 0
- Tim A Komisi III menghadiri undangan di Wilayah Kecamatan Purworejo0
- Sekretariat DPRD rapat persiapan cetak buletin0
- Badan Kehormatan melaksanakan rapat evaluasi kinerja0
- Badan Kehormatan melaksanakan rapat rencana kerja tahun 20220
- Komisi III melaksanakan rapat internal pasca rapat Banmus0
- DPRD Kab.Purworejo mengadakan FGD terkait Raperda FPP0
Berita Populer
- Anggota Dapil 6 mengikuti Rapat RKPD di Kec Gebang
- DPRD Purworejo Audiensi Warga Desa Wadas
- Komisi III mendatangi Kandang Setia farm Kec. Ngombol
- Pembahasan Pedoman Indikator PKD MCP Tahun 2025
- Rapat Komisi IV DPRD Kab.Purworejo dengan DISPARBUD terkait program kerja tahun 2021
- Paripurna Dalam Rangka Pidato Perdana Bupati Setelah Dilantik
- Kunjungan Konsultasi & Koordinasi DPRD Kab. Blitar
- Pimpinan DPRD Purworejo Beri Edukasi Politik Pada Generasi Muda
- Komisi II DPRD Purworejo Cek Kesiapan Revitalisasi Alun-alun Kutoarjo
- Komisi III Melakukan Kunjungan Kerja Ke DPRD Badung,Bali

Semangat Kabupaten Purworejo menuju smartcity sudah tercetus sejak tahun 2017. Hal ini disampaikan oleh Sekretaris Daerah Kabupaten, Said Romadhon pada acara Bimtek Masterplan Smartcity Tahap 2, Senin, 13 September 2021 di ruang Arahiwang Setda Kab. Purworejo.
Perwakilan Sekretariat DPRD Purworejo mengikuti kegiatan bimtek yang dilakukan selama dua hari sampai tanggal 14 September 2021.
Bimtek Kota Cerdas dan quickwin program unggulan kota/kabupaten pada Kawasan Pariwisata Prioritas Nasional dan Kawasan Ibu Kota Negara Baru diikuti oleh perwakilan peserta dari beberapa OPD. Kegiatan dilakukan secara hybrid secara luring 60 orang offline, 16 secara online
Smartcity Purworejo dibagi menjadi beberapa tim yaitu : Smart Branding, Smart Economy, Smart Environtmen, Smart Governance, Smart Living, Smart Society. Sedangkan Sekretariat DPRD Purworejo masuk dalam tim Smart Governance.